Bismillah
Aku nggak menyangka sebelumnya, perjalanan berbatu, terjal, dan berliku terlewati. Butuh waktu sekitar 4 hari buat menjelajahi desa-desa tertinggal yang ada di pelosok Kabupaten Situbondo. Gimana sih kondisinya?
Sebenernya ini bagian dari penelitianku yang kata banyak orang butuh waktu lama buat menyelesaikannya. Kata pak Anon (lupa namanya), eks Kabid Perekonomian Bappeda Kab. Situbondo, aspek penelitianku terlalu banyak. Kata Mas Arie, "Big Data" Bappeda Kab. Situbondo, satu perencanaan pengentasan kawasan desa tertinggal (berisikan dua desa) menghasilkan beratus halaman buku tebal yang tiga bulan belum selesai pengerjaaanya. "Kepalamu bisa pecah." Memang sih, sebaiknya fokus ke satu desa. Banyak desa boleh-boleh aja. Hanya aja, arahan pengembangan hasil penelitianku nanti nggak begitu mendalam. Ohya, lingkup wilayahnya ada 12 desa.
Rabu, 22 Maret 2017
Minggu, 04 Desember 2016
Pembuktian Anomali Air
Bismillah
Air merupakan ciptaan salah satu ciptaan fenomenal yang ada di muka bumi. Seperti yang kita ketahui di bangku sekolah, air menutupi sekitar 70% permukaan bumi. Air juga menjadi 50% lebih komposisi darah *siapa yang mengatakan 2/3 manusia tersusun dari air? seingatku iklan Aqua*. Apa hal fenomenal lain dari air?
Akhirnya, setelah 5 tahun berlalu, salah satu pertanyaan tentang air terjawab: apa yang dimaksud dengan anomali air? Sebenarnya pertanyaan ini sudah terjawab 5 tahun lalu. Lebih tepatnya, hari ini adalah pembuktian dengan mata kepala sendiri.
Akhirnya, setelah 5 tahun berlalu, salah satu pertanyaan tentang air terjawab: apa yang dimaksud dengan anomali air? Sebenarnya pertanyaan ini sudah terjawab 5 tahun lalu. Lebih tepatnya, hari ini adalah pembuktian dengan mata kepala sendiri.
Kamis, 22 September 2016
Equinox
Bismillah
Bismillah
23 September adalah salah satu tanggal khusus dalam astronomi. Equinox, begitulah disebutnya. Equinox bisa dikatakan tegak lurusnya matahari menyinari bumi. Momen ini menjadi titik pergantian musim. Buat negara di daerah khatulistiwa, biasanya tanggal 22-23 September menjadi awal musim penghujan, sementara equinox selanjutnya (tanggal 20 Maret) menjadi awal musim kemarau. Entah kenapa, momennya pas sekali. Musim apa sekarang jadi nggak jelas, apakah sekarang musim penghujan atau kemarau? Buat orang yang nggak paham penanggalan musim pasti bingung. Apa gara-gara bumi sudah berubah jadi datar ya? Hehe
Bismillah
23 September adalah salah satu tanggal khusus dalam astronomi. Equinox, begitulah disebutnya. Equinox bisa dikatakan tegak lurusnya matahari menyinari bumi. Momen ini menjadi titik pergantian musim. Buat negara di daerah khatulistiwa, biasanya tanggal 22-23 September menjadi awal musim penghujan, sementara equinox selanjutnya (tanggal 20 Maret) menjadi awal musim kemarau. Entah kenapa, momennya pas sekali. Musim apa sekarang jadi nggak jelas, apakah sekarang musim penghujan atau kemarau? Buat orang yang nggak paham penanggalan musim pasti bingung. Apa gara-gara bumi sudah berubah jadi datar ya? Hehe
Rabu, 14 September 2016
Problem? No Problem
Bismillah
Setelah sekian lama kabur, akhirnya ketangkep lagi. Sebulan terakhir ini rasanya panjang. Gimana nggak kerasa panjang, biasanya nggak ada kerjaan sampe bosen tidur, sekarang tidur 5 jam aja susah. Aku malah merasa bersyukur sih dengan kesibukan sekarang. Meski kebiasaan-kebiasaan baik sewaktu masa kabur sebagian nggak bisa dilakukan di masa sekarang, aku merasa tetep bahagia.
Ah, roda memang nggak menarik kalau nggak berputar. Ah, move on lah dari perumpamaan roda. Beralih ke yang lebih analitis, pake aja gelombag sin. Oscilator bakal keliatan menarik kalo ada grafik naik dan grafik turun. *edisi kangen elektro Ada pelajaran menarik di sini..
Setelah sekian lama kabur, akhirnya ketangkep lagi. Sebulan terakhir ini rasanya panjang. Gimana nggak kerasa panjang, biasanya nggak ada kerjaan sampe bosen tidur, sekarang tidur 5 jam aja susah. Aku malah merasa bersyukur sih dengan kesibukan sekarang. Meski kebiasaan-kebiasaan baik sewaktu masa kabur sebagian nggak bisa dilakukan di masa sekarang, aku merasa tetep bahagia.
Ah, roda memang nggak menarik kalau nggak berputar. Ah, move on lah dari perumpamaan roda. Beralih ke yang lebih analitis, pake aja gelombag sin. Oscilator bakal keliatan menarik kalo ada grafik naik dan grafik turun. *edisi kangen elektro Ada pelajaran menarik di sini..
Kamis, 25 Agustus 2016
Update MBTI
Bismillah, kalo yang baru kayak gini..
Hoho, kerasa banget. Aku begitu menikmati sewaktu berhubungan dengan data-data di laptop. Kerasa banget, rela tidur sendirian di labkom yang kata orang-orang angker buat latian persiapan olimpiade komputer. Sekalipun ada bagian-bagian yang nggak kupahami, aku begitu menikmati kebodohanku mengutak-atik bahasa hingga bisa. Sekarang..
Hoho, kerasa banget. Aku begitu menikmati sewaktu berhubungan dengan data-data di laptop. Kerasa banget, rela tidur sendirian di labkom yang kata orang-orang angker buat latian persiapan olimpiade komputer. Sekalipun ada bagian-bagian yang nggak kupahami, aku begitu menikmati kebodohanku mengutak-atik bahasa hingga bisa. Sekarang..
Selasa, 02 Agustus 2016
Dilema Pembangunan karena Salah Paham
Bismillah
Diskusi malam tadi membuka lembaran ingatan yang terlipat-lipat. Tiap orang tentu ingin sehat bukan? Hanya orang yang putus asa yang berharap jadi orang sakit, atau bisa jadi sebagai bentuk perlawanan mereka yang tertindas supaya tak diperalat mereka yang punya kuasa (curcolan buruh). Entah seorang anak kecil, orang yang agak gede, dewasa, terlebih lagi sudah sepuh.
Indeks pembangunan manusia (IPM) atau bahasa Inggrisnya human development index (HDI) adalah indeks buat mengetahui kualitas manusia di suatu wilayah. Aspek yang dinilai itu ada tiga: tingkat pendidikan, tingkat kesehatan, dan tingkat kesejahteraan, intinya itu. Nah, waktu aku ikut mata kuliah statistik di awal semester, tingkat kesehatan itu diukur lewat angka harapan hidup, berapa rata-rata usia orang dalam suatu wilayah. Salah pahamnya dimana?
Diskusi malam tadi membuka lembaran ingatan yang terlipat-lipat. Tiap orang tentu ingin sehat bukan? Hanya orang yang putus asa yang berharap jadi orang sakit, atau bisa jadi sebagai bentuk perlawanan mereka yang tertindas supaya tak diperalat mereka yang punya kuasa (curcolan buruh). Entah seorang anak kecil, orang yang agak gede, dewasa, terlebih lagi sudah sepuh.
Indeks pembangunan manusia (IPM) atau bahasa Inggrisnya human development index (HDI) adalah indeks buat mengetahui kualitas manusia di suatu wilayah. Aspek yang dinilai itu ada tiga: tingkat pendidikan, tingkat kesehatan, dan tingkat kesejahteraan, intinya itu. Nah, waktu aku ikut mata kuliah statistik di awal semester, tingkat kesehatan itu diukur lewat angka harapan hidup, berapa rata-rata usia orang dalam suatu wilayah. Salah pahamnya dimana?
Langganan:
Postingan (Atom)
-
Bismillah 星 読 (hoshu yomi) berarti melihat bintang Saat itu kami lagi duduk-duduk di pendopo utara membuat bait-bait puisi. Aku lupa pui...
-
Bismillah Sejak pengajaran keluarga besar kelas 1 SD aku tak paham. Apa itu paman, apa itu bibi. Padahal aku sudah bertanya beberapa kali,...
-
Bismillah Pertanyaan-pertanyaan itu muncul. Apa hukumnya ini? Apa hukumnya itu? Aku bukanlah ahli hukum yang bisa menjawab seluruh permasa...